Selasa, 28 Januari 2014

Hati


"Pengetahuan yang bersumber pada hati dapat mengenal masalah-masalah kehidupan sejati, karena masalah tsb tidak dapat dirumuskan dengan kaidah-kaidah logika semata", ujar Blaise Pascal.

 "Hati memiliki pertimbangan yang tak dikenal oleh akal budi", kata Max scheler mempertegas maksud Pascal.



Tidak ada komentar:

Posting Komentar